Seperti yang kita tahu bukan, desain interior rumah ini menjadi salah satu elemen penting untuk menciptakan hunian yang nyaman dan menyenangkan. Karena memang ada beberapa jenis gaya desain interior rumah yang paling populer saat ini adalah desain minimalis. Desain interior rumah yang ditawarkan oleh jasa interior ini menerapkan prinsip less in more. Dimana mengeliminasi segala aspek yang tidak penting dan menekankan pada esensi dari keberadaan material – material yang digunakan. Untuk mampu menciptakan desain interior rumah yang menarik dan elegan. Memang tidak selalu dibutuhkan biaya yang mahal. Dengan menerapkan prinsip desain interior rumah minimalis. Maka anda pun dapat memanfaatkan material – material murah yang dapat disulap menjadi interior rumah yang tampak indah untuk ditampilkan.
4 Bahan Material Murah Yang Bisa Bikin Tampilan Interior Rumah Lebih Menawan
Dengan membangun interior rumah ini memang tidak hanya menuntut biaya namun juga menuntut kreativitas. Karena tanpa adanya biaya yang bombastis sekalipun. Anda pun bisa memiliki interior rumah cantik dengan bahan material murah. Sehingga mampu merubah tampilan interior rumah secara menyeluruh. Lalu apa saja material yang digunakan untuk menciptakan interior rumah yang lebih menawan. Untuk tahu lebih detail nya lagi, Silakan simak beberapa ulasan berikut ini:
-
Peg board
Untuk jenis material yang satu ini memang sering dipergunakan untuk workshop dan bengkel. Nah, peg board ini memang terkenal akan flesibilitasnya sebagai tempat mengorganisasikan barang – barang dengan ruang. Selain itu juga dapat disesuaikan dengan kebutuhan. Hal ini mampu membuat peg board ini cukup sederhana. Selain itu menggunakan material kayu lapis dengan tingkat ketebalan yang tinggi. Serta memanfaatkan kayu gabus juga bisa.
-
Plat baja
Untuk plat baja ini sendiri memang cocok dijadikan sebagai interior rumah. Meskipun hal ini memang terkesan lebih polos dan biasa saja. Ternyata adanya plat baja ini pun dapat anda jadikan sebagai salah satu pelapis dinding ruangan. Dimana plat baja ini pun merupakan material yang ringan meskipun bahan ini terbuat dari besi. Untuk material ini pun cenderung dijadikan sebagai pintu gudang. Akan tetapi tetap bisa diaplikasikan pada interior rumah untuk menciptakan kesan unik dari rumah. Anda pun tidak perlu repot untuk mengecat plat baja. Hal ini dikarenakan plat ini tahan karat dan tahan cuaca.
-
Kayu gabus
Untuk kulit pohon ternyata memiliki banyak manfaat bukan. Dengan mengeksploitasi kulit pohon juga tidak perlu menebang pohonnya. Dimana untuk pohon yang masih hidup dengan normal. Serta mampu menumbuh kembali kulitnya. Salah satunya adalah kulit pohon EK. Untuk gabus ini adalah lapisan terluar dari kulit pohon EK yang banyak dikenal. Sebagai material interior rumah yang bisa mengisolasi panas dengan begitu suhu dalam ruangan rumah menjadi terasa sejuk. Cocok untuk anda aplikasikan di wilayah tropis seperti di Indonesia.
-
Pipa tembaga
Jika memang anda sering untuk berkunjung ke restoran atau coffee shop yang cukup kekinian. Maka anda pun pasti seringkali menemukan dekorasi memanfaatkan pipa tembaga. Yakni dengan di bandroel dengan harga murah. Tidak hanya berfungsi sebagai saluran air rumah. Ternyata pipa tembaga ini bisa diaplikasikan untuk interior rumah anda.
Nah, itulah ulasan terkait 4 bahan material yang ditawarkan oleh jasa interior untuk membuat rumah yang anda miliki lebih menawan. Selain itu lebih modern dan trendy.